The Chronos Butterfly Razor adalah salah satu jenis safety razor yang memiliki mekanisme pengisian pisau yang unik. Kepala dari The Chronos Butterfly Razor dapat dibuka dan ditutup dengan cara yang sama seperti sayap kupu-kupu, sehingga mudah untuk mengganti pisaunya saat sudah tidak tajam lagi atau tumpul. The Chronos Butterfly Razor juga didesain dengan gagang yang ergonomis sehingga memberikan pegangan yang nyaman untuk mencukur dan cukup dengan memutar gagang razor saja Anda sudah dapat membuka kepala razor untuk mengganti pisaunya.
SPESIFIKASI
- VARIAN WARNA : BLACK, ROSE GOLD DAN SILVER.
- Dapat digunakan berulang kali dan hanya perlu mengganti mata pisau dengan silet.
- Dengan desain gagang yang ergonomis sehingga memberikan pegangan yang nyaman saat Anda mencukur.
- Kepalanya yang berisi pisau silet dapat dibuka dengann cara diputar pada bagian ujung gagangnya.